Kunjungan Duta Besar Perancis dan perwakilan dari Institut Français Indonésie
Duta Besar Perancis untuk Indonesia, Mr. Fabien Penone dan Direktur IFI Indonesia, Mr. Jules Irrmann serta Chairperson IFI Surabaya, Sandra Vivier mengunjungi SMAK Santo Hendrikus pada tgl. 24 April 2024 kemarin. Kunjungan Duta Besar Perancis dan perwakilan dari IFI ini dalam rangka dukungan kerja sama IFI (Institut Français Indonésie) dengan SMAK Santo Hendrikus dan penanda […]
Ikut FESPA? Siapa Takut!
Paduan Suara Hendrikus Youth Choir, kembali mengikuti kompetisi paduan suara tingkat nasional “9th Festival Paduan Suara Universitas Surabaya (FESPA)” yang diadakan pada tanggal 28 Mei – 1 Juni 2024. Seluruh rangkaian persiapan, mulai dari latihan fisik dan suara sudah dilalui dengan maksimal. Besar harapan bahwa selain meraih hasil terbaik, kompetisi ini dapat membantu mengembangkan bakat […]
24 Carat Dreams
Kelulusan tahun ini bertemakan 24 Carat Dreams. Sebuah tema yang mengangkat materi logam mulia. Arti dari 24 Carat adalah semakin besar kadar karat emas maka sifatnya akan semakin lunak. Kadar emas 24 karat artinya emas murni atau kadar emas di dalamnya mencapai 99 persen. Emas 24 karat umumnya dimiliki oleh emas batangan atau koin emas […]
Hendrikus Got Talent 2024
Hendrikus Got Talent merupakan wadah pertunjukan dari salah satu program kegiatan sekolah yang diadakan oleh OSIS SMA Katolik St. Hendrikus Surabaya dalam bentuk lomba. Setiap siswa-siswi memiliki potensinya masing-masing yang lekat dengan bakat minat mereka sehingga harus digali dan dikembangkan.
Melestarikan Kebudayaan Indonesia
Di tengah masa globalisasi dari dunia barat yaitu Amerika dan Eropa dan dunia Timur yaitu Cina, Jepang, dan khususnya Korea menyebabkan para kaum muda telah melupakan budaya, nilai, dan norma negaranya sendiri. Melalui program P5 dan didukung oleh visi Hendrikus yang berkualitas, dinamis, dan responsif, maka SMAK St. Hendrikus mengasah para siswa-siswinya untuk memahami, menghayati, […]
Melestarikan Permainan Tradisional
Pada hari Selasa, 23 April 2024 para siswa-siswi kelas X mengikuti simulasi pertandingan permainan tradisional yang merupakan bagian dari kegiatan P5 dengan tema Kearifan Lokal dengan judul: “Melestarikan Permainan Tradisional “. Melalui kegiatan ini diharapkan para siswa-siswi mampu semakin mengenal berbagai permainan tradisional yang ada di Indonesia.
Perayaan Memperingati Hari Kartini 2023
Untuk memperingati Hari Kartini kali ini, OSIS SMAK St. Hendrikus mengangkat tema “Kebebasan dalam Keberagaman untuk Membangun Masa Depan”. Tema ini dipilih mengingat kebebasan dalam keberagaman menunjukkan bahwa setiap manusia memiliki kodrat untuk bebas memilih jalannya dalam berbagai bidang tanpa ada yang menghalangi mereka untuk mencapai impian atau tujuan hidup mereka. Hal ini dicerminkan dari […]
Penerimaan rapor mid semester genap tahun pelajaran 2023/2024
Pada hari Sabtu, 23 Maret 2024 terlihat antusiasme orang tua siswa dalam penerimaan rapor mid semester genap tahun pelajaran 2023/2024 yang diawali pertemuan orang tua dengan Romo Kepala Sekolah SMAK St. Hendrikus RD. FX. Satrijo Widyatmoko, M.Si.
Field Trip Kelas X 2024
Field Trip kelas X kali ini mengusung tema The Colour of The Entertainment World. dimana dunia industri sekarang dipenuhi dengan tantangan yang ketat. Jawaban dari tantangan tersebut adalah kemampuan untuk melakukan berbagai dunia industri hiburan. Keberagaman dunia industri tersebut tidak jauh dari kata inovasi. SMAK St. Hendrikus yang memiliki visi berkualitas, dinamis, dan responsif mengaktualisasikan […]
Live In Day 4
Hari KeempatJumat, 1 Maret 2024 “Lakukanlah segala pekerjaan dalam kasih!” Ayam berkokok menandangkan pagi telah tiba, seakan berat membuka mata karena tersadar hari ini adalah hari terakhir kami berada di Resapombo. Kami akan kembali lagi ke “kota”. Empat hari serasa begitu cepat dan tanpa kami sadari empat hari ini kami mendapatkan begitu banyak hal yang […]